Siapa sih yang tak tahu minuman boba? Rasanya yang manis dan segar membuat minuman ini dicari saat dahaga. Apalagi bagi para kaula muda nih. Boba sudah seperti minuman wajib yang harus dibeli selain kopi. Apalagi banyak sekali kedai yang menjualnya …